Posts

Showing posts from May, 2020

Siapa Manusia Sebenarnya? Mari Simak Poster Tersebut!

Image
Tidak hanya poster ini yang dapat kita petik hikmahnya, beberapa quotes. Mari kita simak dibawah ini! 1. Dimanapun tempatnya, maka cinta yang utama 2. Jangan pernah sedih, hidup itu harus imbang! 3. Hidupmu ditentukan potensimu!

Teori Psikoanalisis: Carl Gustav Jung

Image
Penulis: R. Bimo Langgeng Teguh Pribadi NIM:          190541100113      Bagi anak jurusan psikologi, pasti tidak asing dengan nama Carl Gustav Jung (cara baca 'Yoong'). Beliau adalah seorang psikolog dari Swiss kelahiran Kesswill, sebuah kota kecil di Swiss, 26 Mei 1875 dan meninggal di Küsnacht, 6 Juni 1961. Jung adalah salah satu kerabat Sigmund Freud, sebagian orang mengatakan bahwa Gustav Jung adalah murid dari Sigmund Freud. Akan tetapi, seiring berjalannya waktu akhirnya Jung memiliki banyak kontra dengan teori Freud.      Ayah Jung adalah seorang pendeta , dan 8 paman dari ayah dan 2 paman dari ibu juga adalah pastor. Keluarga ibu Jung memiliki tradisi sprititualisme dan mistisme. Jung menggambarkan ayahnya sebagai sosok yang idealis dan memiliki keraguan yang kuat terhadap iman agamanya dan Ibu Jung memiliki dua sifat yang berbeda, yaitu:  Realistis, praktis, dan hangat. Tidak stabil, mistis, cenanyang, kuno, dan kejam. Jung merasa bahwa dirinya lebih mirip dengan kepri